Untuk mempermudah pemahaman siswa dalam belajar keterampilan bahasa perlu adanya media yang disiapkan. Salah satu media yang dapat kita gunakan adalah komputer. Jika di sekolah kita sudah tersedia LCD Proyektor akan sangat membantu kita. Berikut contoh bahan pembelajaran bahasa berbasis Power Point yang bisa diunduh:
1. Menyusun Paragraf
2. Menyusun Ucapan Selamat
3. Menulis Memo dan Surat
4. Makna Denotasi dan Konotasi
5. Majas Perbandingan
6. Kata Ulang
7. Kata Kajian dan Kata Populer
8. Kata Baku dan Tidak Baku
9. Kalimat Berita Negatif dan Larangan
10. Kalimat Aktif-Fasif dan Kalimat Langsung-Tak Langsung
Selamat memodifikasi dan mencobanya!!!!
0 komentar:
Posting Komentar